VIDEO: Trump Bekukan Bantuan Asing, Setuju Tutup USAID
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 04 Feb 2025 12:39 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Presiden AS, Donald Trump, telah memerintahkan jeda tiga bulan pada hampir semua bantuan pembangunan asing. AS akan meninjau ulang bantuan asing sesuai kebijakan Trump, "America First."