Sejak kemarin (16/02) sejumlah kepala daerah menjalani pemeriksaan kesehatan sebelum pelantikan nanti.
Hari ini (17/02) memasuki hari kedua, dijadwalkan sebanyak 242 kepala daerah terpilih yang akan mengikut pemeriksaan kesehatan.