VIDEO: Hari Kedua Pemeriksaan Kepala dan Wakil Kepala Daerah Terpilih

CNN Indonesia | CNN Indonesia
Senin, 17 Feb 2025 13:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Sejak kemarin (16/02) sejumlah kepala daerah menjalani pemeriksaan kesehatan sebelum pelantikan nanti.

Hari ini (17/02) memasuki hari kedua, dijadwalkan sebanyak 242 kepala daerah terpilih yang akan mengikut pemeriksaan kesehatan.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red