VIDEO: Prabowo Ingatkan Kepala Daerah Akan Ikuti Retret di Magelang

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 20 Feb 2025 18:16 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Usai melantik 961 kepala daerah di halaman Istana Kepresidenan, Presiden Prabowo Subianto menyampaikan arahannya. Ia juga mengingatkan seluruh kepala daerah untuk mengikuti program retreat di Akademi Militer Magelang.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red