Presiden Prabowo Subianto menunjukkan kemarahannya terkait mencuatnya kasus penyunatan isi Minyakita di pasaran. Hal ini disampaikan Wakil Menteri Pertanian Sudaryono setelah menggelar rapat di Istana Negara.