VIDEO: Penjelasan DPR Usai Datangi BEI Terkait Anjloknya IHSG
Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menjamin Sri Mulyani tidak akan mundur dari jabatannya sebagai menteri keuangan di Kabinet Merah Putih.
Hal itu merespons pertanyaan apakah anjloknya IHSG hari ini disebabkan rumor bahwa Sri Mulyani akan mundur.