VIDEO: Tiongkok Perkuat Sistem Keuangan Global

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 24 Apr 2025 21:23 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Tiongkok memperkuat peranannya dalam sistem keuangan global. Bank Sentral Tiongkok mengumumkan serangkaian kebijakan baru untuk mempermudah layanan keuangan lintas batas bagi perusahaan multinasional dan menarik lebih banyak investor asing.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler