VIDEO: Ledakan Pengangguran di Tengah Bonus Demografi
Angka pengangguran di Indonesia naik menjadi 7,28 juta orang per Februari tahun ini. Kenaikan terjadi akibat kelesuan ekonomi Indonesia yang hanya tumbuh 4,87 persen di awal tahun 2025.
Angka pengangguran di Indonesia naik menjadi 7,28 juta orang per Februari tahun ini. Kenaikan terjadi akibat kelesuan ekonomi Indonesia yang hanya tumbuh 4,87 persen di awal tahun 2025.