Bus rombongan santriwati terguling usai dihantam bus yang tak kuat menanjak di jalan desa yang berada di Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Jumat pagi.
Tak ada korban pada peristiwa ini, Namun para santri harus dirawat di puskesmas setempat.