VIDEO; Presiden Francis: SItuasi di Gaza Tak Dapat Ditoleransi

CNNTV | CNN Indonesia
Sabtu, 17 Mei 2025 15:12 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Presiden Prancis Emmanuel Macron menyatakan bahwa krisis kemanusiaan di Gaza sudah tidak dapat diterima. Ia ingin segera berdialog dengan PM Israel Benjamin Netanyahu dan Presiden AS Donald Trump.