VIDEO: Densus Tangkap Terduga Teroris di Gowa. Temukan Bendera ISIS

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 26 Mei 2025 13:50 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Seorang pemuda yang sehari-harinya mengajar mengaji di salah satu Pondok Tahfidz Al Quran di Gowa, Sulawesi Selatan diringkus Densus 88 anti teror Mabes Polri lantaran diduga terlibat jaringan teroris.


Saat penggeledahan, Densus 88 menemukan bendera ISIS.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red