Zohran Mamdani, calon Wali Kota New York menjadi sorotan. Latar belakang dan sosok legislator negara bagian berusia 33 tahun ini menjadi perbincangan terutama setelah menang dalam pemilu pendahuluan Wali Kota New York dari Partai Demokrat. Untuk membahasnya lebih lanjut Mayfree Syari melalui sambungan daring berbincang dengan Dosen Hubungan Internasional UPNVJ dan UI, Raden Maisa Yudono