Kematian diplomat muda Kementerian Luar Negeri, Arya Daru Pangayunan, di sebuah kamar indekos hingga kini masih menuai tanda tanya.
Redaksi CNN Indonesia memperoleh rekaman CCTV yang menunjukkan Arya Daru Pangayunan sebelum diketahui meninggal keesokan harinya.