VIDEO: Siasat Culas Pedagang Beras
CNNTV | CNN Indonesia
Rabu, 16 Jul 2025 07:40 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Kecurangan yang dilakukan produsen beras menyebabkan kerugian bagi masyarakat hingga triliunan rupiah per tahun. Ancaman denda menanti para pelaku yang melakukan kecurangan penjualan beras tak sesuai standar.