VIDEO: Pramono Anung Tolak Kehadiran Atlet Israel di Jakarta
Gubernur Jakarta, Pramono Anung, secara tegas menolak kehadiran atlet Israel dalam ajang World Artistic Gymnastics Championships 2025 yang bakal digelar di Jakarta pada 19-25 Oktober mendatang.