VIDEO: Proses Identifikasi Korban Musala Ponpes Al-Khoziny
Memasuki hari ke-13, proses identifikasi jenazah korban ambruknya musala Ponpes Al-Khoziny masih berlangsung. Tim forensik terus bekerja memastikan identitas para korban. Sementara itu, koresponden CNN Indonesia, Allan Maulana, melaporkan langsung dari RS Bhayangkara Surabaya, Jawa Timur.