Setidaknya 55 orang terluka akibat ledakan di sebuah sekolah di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara, Jumat siang.