VIDEO: Cuaca Buruk Berdampak di Sumatra Barat dan Sulawesi Selatan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 27 Nov 2025 19:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Dampak cuaca buruk terjadi di sejumlah daerah.


Di Kota Padang, Sumatra Barat, sebuah jembatan antarkelurahan ambrol usai diterjang derasnya luapan sungai setelah hujan deras pada Kamis pagi tadi.
Sementara di Bulukumba, Sulawesi Selatan, cuaca buruk mengakibatkan gelombang tinggi laut, membuat nelayan enggan melaut dan harga ikan laut melonjak tinggi.

Video Terkait
Video Terpopuler