VIDEO: Kebakaran Apartemen, Jumlah Korban Terus Bertambah

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 28 Nov 2025 21:12 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Jumlah korban tewas dalam kebakaran apartemen di Hong Kong terus bertambah.

Sementara itu, KJRI Hong Kong menyatakan di antara korban tewas, dua orang merupakan WNI, dan keduanya adalah Pekerja Migran Indonesia di sektor domestik.

Video Terkait
Video Terpopuler