VIDEO: Waspada Banjir Rob di Pesisir Indonesia
BMKG mengingatkan warga di pesisir pantai di hampir seluruh provinsi di Indonesia untuk waspada potensi terjadinya banjir rob, seiring gelombang tinggi yang dapat mencapai 4 meter di awal Januari ini.
BMKG mengingatkan warga di pesisir pantai di hampir seluruh provinsi di Indonesia untuk waspada potensi terjadinya banjir rob, seiring gelombang tinggi yang dapat mencapai 4 meter di awal Januari ini.