VIDEO: Menikmati Matahari Terbenam Saat Libur Tahun Baru
Mengisi libur Tahun Baru dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya dengan menikmati pemandangan matahari terbenam di salah satu spot favorit di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya.
Mengisi libur Tahun Baru dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya dengan menikmati pemandangan matahari terbenam di salah satu spot favorit di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya.