VIDEO: Memasuki Arus Balik, Penumpang Padati Stasiun Pasar Senen

CNNTV | CNN Indonesia
Minggu, 04 Jan 2026 09:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Sabtu siang, Stasiun Pasar Senen dipadati penumpang yang tiba dari berbagai daerah. PT KAI Daop 1 Jakarta mencatat puncak kedatangan penumpang pada momen libur Nataru kali ini diprediksi terjadi pada minggu ini.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red