VIDEO: Pembangunan Jembatan Bailey Terus Dikebut

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 05 Jan 2026 10:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pemulihan infrastruktur pascabanjir bandang di Kabupaten Nagan Raya, Aceh, terus dikebut. Salah satunya pembangunan Jembatan Bailey yang menghubungkan jalur lintas utama Beutong Ateuh Banggalang dengan Aceh Tengah, yang kini telah mencapai progres 51 persen.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red