VIDEO: BNN Gerebek Pabrik Racik Narkoba di Apartemen

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 06 Jan 2026 17:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Badan Narkotika Nasional menggerebek home industry narkoba di sebuah kamar apartemen kawasan Pademangan, Jakarta Utara. Empat tersangka diamankan karena memproduksi liquid rokok elektrik yang mengandung narkotika.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red