VIDEO: Roy Suryo Laporkan Tujuh Pendukung Joko Widodo

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 08 Jan 2026 22:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Roy Suryo melaporkan tujuh orang yang diklaim sebagai pendukung Presiden ke-7 Republik Indonesia Joko Widodo ke Polda Metro Jaya. Laporan ini terkait dugaan fitnah dan pencemaran nama baik yang dinilai menyerang kehormatan dan harkat martabat Roy Suryo.


VIDEO TERKAIT
Live
icon-chevron-right-white
VIDEO TERBARU
VIDEO TERPOPULER icon-chevron-right-red