VIDEO: 45 Hari Pasca Banjir, Sejumlah Wilayah Masih Terendam
Di Tapanuli Selatan, sejumlah wilayah di Kecamatan Batang Toru masih terendam banjir. Kondisi ini memaksa sebagian warga mengungsi hingga saat ini.
Di Tapanuli Selatan, sejumlah wilayah di Kecamatan Batang Toru masih terendam banjir. Kondisi ini memaksa sebagian warga mengungsi hingga saat ini.