VIDEO: UMKM Terdampak Bencana Sumatra Bakal Dapat Lapak di Marketplace
Menteri UMKM, Maman Abdurrahman, akan memanggil penyelenggara perusahaan marketplace untuk mendukung pemulihan pascabencana Sumatra. Ia berharap pemulihan ekonomi di lokasi terdampak cepat pulih.