VIDEO: Tas Siaga Bencana, Penting tapi Diabaikan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 19 Jan 2026 18:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Hidup di wilayah rawan bencana seperti Indonesia membuat tas siaga bencana menjadi kebutuhan yang mendesak untuk dipersiapkan.
Sayangnya, meski disadari penting, banyak penduduk di negeri rawan bencana ini masih belum secara sadar menyiapkan tas siaga bencana secara mandiri.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler