VIDEO: Tiga Saksi Meringankan Roy Suryo Cs Diperiksa Polisi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 20 Jan 2026 21:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pemeriksaan terhadap tersangka klaster kedua kasus dugaan penyebaran berita bohong terkait tuduhan ijazah palsu Presiden ke-7 Joko Widodo yang melibatkan Roy Suryo Cs masih terus bergulir.
Kali ini, mereka menghadirkan tiga saksi ahli yang meringankan dalam pemeriksaan di Polda Metro Jaya.