VIDEO: Hensat: Tim Komunikasi OIKN Harus Mencontoh Pengembang
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Rabu, 21 Jan 2026 08:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Pengamat Politik, Hendri Satrio, menyatakan bahwa kunjungan Presiden Prabowo ke Ibu Kota Nusantara (IKN) menandakan bahwa presiden tidak pernah meninggalkan IKN walau baru datang setelah setahun menjabat. Pria yang kerap disapa Hensat ini menyatakan langkah Prabowo hadir ke IKN bersifat positif karena bisa memberi semangat para pekerja dan memberi harapan kepada para investor.