VIDEO: Serba-Serbi Maksi Kantin GBK Senayan

CNNTV | CNN Indonesia
Minggu, 25 Jan 2026 10:36 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Warga Jakarta yang berada di kawasan Senayan bisa mampir menikmati kuliner di sebuah pujasera dengan beragam pilihan menu. Selain ramah di dompet, sajian makanan di tempat ini juga dikenal lezat dan diminati pengunjung.

Video Terkait
Video Terpopuler