VIDEO: Gempa Bermagnitudo 5,5 Guncang Pacitan, Warga Panik

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Selasa, 27 Jan 2026 15:20 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Gempa bumi bermagnitudo 5,5 mengguncang Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, pada Selasa pagi. Meski tidak berpotensi tsunami, gempa ini sempat dirasakan cukup kuat oleh warga di sejumlah wilayah.