VIDEO: Nasib IHSG Usai Dirut BEI Mundur, Ekonom: Ini Cukup Mengejutkan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Jumat, 30 Jan 2026 12:58 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Gejolak besar melanda pasar saham Indonesia dalam beberapa hari terakhir. Tekanan ini dipicu oleh peringatan keras dari MSCI yang menyoroti isu transparansi, struktur kepemilikan, hingga potensi risiko investability pasar Indonesia.

Dan yang terbaru, hari ini Direktur Utama Bursa Efek Indonesia mengundurkan diri dari jabatannya. Lantas, bagaimana nasib IHSG ke depannya?

Kami akan membahasnya bersama dengan Kepala Ekonom Bank Permata, Josua Pardede.