Makin Dekati Konsumen, Antam Buka Butik Emas ke-11

Safir Makki | CNN Indonesia
Selasa, 19 Mei 2015 14:38 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- PT Aneka Tambang Tbk meresmikan gerai Butik Emas Logam Mulia ke-11 di Jakarta. Ini bagian strategi Antam untuk makin mendekati konsumennya.