LAPORAN DARI TIONGKOK

Menikmati Kota Shanghai dari Lantai 100

CNN Indonesia
Rabu, 24 Des 2014 17:05 WIB
Shanghai, CNN Indonesia -- Kota Shanghai di Tiongkok memiliki banyak gedung pencekar langit. Salah satunya adalah Shanghai World Financial Center (SWFC).

Gedung ini unik dari sisi arsitektur karena memiliki bentuk seperti alat pembuka botol. Sejak Agustus 2008, SWFC dibuka untuk wisatawan yang ingin menikmati lanskap kota Shanghai dari lantai 100.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER