Pelantun Lagu Cinderella dari Masa ke Masa
Endro Priherdityo | CNN Indonesia
Selasa, 10 Mar 2015 18:01 WIB
Ira Maya Sopha menjadi Cinderella dari Indonesia dengan lagunya yang terkenal, Sepatu Kaca. Lagu hits ini membuat Ira, yang pada era '80-an dikenal sebagai penyanyi cilik, diidentikkan dengan Cinderella.
Semula, ia bermain dalam operet Cinderella yang dipentaskan pada 1978 bersama Dina Mariana. Kaset rekaman operet tersebut laris manis, tak ubahnya hiburan wajib bagi kanak-kanak pada masa itu.
Hingga akhirnya pada era '90-an, lagu Sepatu Kaca masih dibawakan ulang oleh berbagai penyanyi cilik yang memang mengalami masa keemasannya kala itu.
Sepatu Kaca yang sangat khas dengan nada yang riang, centil, dan cocok untuk berdansa ini memakai irama lagu lawas La Cucaracha.
[Gambas:Youtube] (end/vga)
Semula, ia bermain dalam operet Cinderella yang dipentaskan pada 1978 bersama Dina Mariana. Kaset rekaman operet tersebut laris manis, tak ubahnya hiburan wajib bagi kanak-kanak pada masa itu.
Hingga akhirnya pada era '90-an, lagu Sepatu Kaca masih dibawakan ulang oleh berbagai penyanyi cilik yang memang mengalami masa keemasannya kala itu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
[Gambas:Youtube] (end/vga)