VIDEO

Badai di Kanada Terekam Kamera

CNN Indonesia
Rabu, 05 Agu 2015 18:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Badai yang menerjang Ontario, Kanada pada Minggu kemarin terekam dalam kamera. Hujan, angin, terekam dalam time lapse. Badai menyebabkan listrik bagi 50 ribu orang terputus.