VIDEO: Aksi Polisi Meringkus Pelaku Penembakan Selandia Baru
Associated Press | CNN Indonesia
Jumat, 15 Mar 2019 16:55 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Rekaman video amatir memperlihatkan aksi polisi Selandia Baru meringkus pelaku penembakan di Christchurch, Jumat (15/3).
Dalam video tersebut terlihat polisi berhasil meringkus pelaku. Polisi menangkap empat orang terkait insiden ini, tiga laki-laki dan satu perempuan. Salah satunya dikenai tuduhan pembunuhan.
Dalam video tersebut terlihat polisi berhasil meringkus pelaku. Polisi menangkap empat orang terkait insiden ini, tiga laki-laki dan satu perempuan. Salah satunya dikenai tuduhan pembunuhan.