VIDEO: Detik-detik Rudal Iran Hantam 'Situs Israel' di Arbil Irak

REUTERS | CNN Indonesia
Senin, 14 Mar 2022 09:12 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Serangan rudal Iran menghantam kota Arbil, Irak, pada Minggu (13/3). Iran mengatakan serangan itu menargetkan ke 'pusat strategis' Israel.

Pihak berwenang di wilayah otonomi Kurdi Irak sebelumnya mengatakan 12 rudal balistik menghujani Arbil dalam serangan sebelum fajar.

TOPIK TERKAIT