VIDEO: Penampakan Kota Mariupol Ukraina yang Terus Dibombardir Rusia

REUTERS | CNN Indonesia
Rabu, 23 Mar 2022 11:36 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Citra satelit menunjukkan kerusakan parah pada apartemen dan pabrik di Mariupol, Ukraina, Selasa (22/3).

Gambar-gambar, yang dirilis oleh Maxar Technologies, menunjukkan gumpalan asap, api yang membakar dan kerusakan di kota pelabuhan selatan Mariupol.