FOTO: Melepas Bantuan Perdana AS ke Jalur Gaza Lewat Udara
CNN Indonesia
Minggu, 03 Mar 2024 12:20 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Amerika Serikat akan mengirim bantuan makanan untuk wargaPalestina di JalurGaza menggunakan pesawat militer. Makanan akan diterjunkan dari atas pesawat.