FOTO: Sosok Presiden Venezuela dan Istri yang Diklaim Ditangkap Trump
AFP dan Reuters | CNN Indonesia
Sabtu, 03 Jan 2026 18:35 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Pemerintah Venezuela tidak mengetahui keberadaan Presiden Nicolas Maduro maupun sang istri, Cilia Flores, usai Trump mengumumkan telah menangkapnya.