Pasien sembuh dari Covid-19 per Kamis (6/8) mencapai lebih dari 75 ribu pasien setelah bertambah sebanyak 1.756 pasien.