FOTO: Penampakan Preman Berkedok Ormas yang Ditangkap Polda Metro
CNN Indonesia
Senin, 26 Mei 2025 14:39 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Polda Metro Jaya memperlihatkan para tersangka premanisme yang ditangkap dan barang bukti disita dalam Operasi Brantas Jaya 2025 selama dua pekan terakhir.