Momen Prabowo Lantik Anggota Komisi Reformasi Polri
Jumat, 07 Nov 2025 16:50 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Presiden RI Prabowo Subianto melantik anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri Istana Kepresidenan Jakarta, Jumat (7/11).
Keputusan itu tertuang dalam Keputusan Presiden Nomor 122 P Tahun 2025 tentang Pengangkatan Keanggotaan Komisi Percepatan Reformasi Polri.
Komisi Reformasi Polri itu diisi oleh 10 orang, diketuai mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
VIDEO LAINNYA