Lionel Messi Kebingungan Lagi
CNN Indonesia
Jumat, 11 Nov 2016 11:58 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Lionel Messi tak berkutik di hadapan timnas Brasil. Pergerakan bintang timnas Argentina itu dimatikan para penggawa Brasil sepanjang 90 menit pertandingan.