VIDEO: Detik-detik Nakagami Jatuh saat Memimpin MotoGP Teruel
Dorna | CNN Indonesia
Senin, 26 Okt 2020 10:24 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Takaaki Nakagami gagal menyelesaikan balapan MotoGP Teruel 2020 setelah jatuh di lap pertama saat memimpin balapan.