Indonesia Masih Kuasai Permainan
Indonesia U-22 masih menguasai permainan pada awal babak pertama ini dengan umpan-umpan pendek dan serangan intensif.
Pada menit kelima Taufanny melepaskan umpan silang dari sisi kiri, namun tidak ada yang menyambut.
Timnas Indonesia U-22 meraih medali emas SEA Games 2023 usai menghajar Thailand 5-2 lewat babak tambahan di Stadion Olimpiade, Selasa (16/5).
Indonesia U-22 masih menguasai permainan pada awal babak pertama ini dengan umpan-umpan pendek dan serangan intensif.
Pada menit kelima Taufanny melepaskan umpan silang dari sisi kiri, namun tidak ada yang menyambut.
Tendangan kaki kanan Marselino Ferdinan pada menit ketiga dari luar kotak penalti masih melayang di udara.
Babak pertama duel Indonesia vs Thailand di final SEA Games 2023 dimulai.
Foto: REUTERS/CINDY LIUMarselino Ferdinan jadi starter di Indonesia vs Thailand. |
Susunan Pemain Indonesia vs Thailand di Final SEA Games 2023:
Indonesia XI (5-4-1): Ernando Ari; Bagas Kaffa, Rizky Ridho, Komang Teguh, Alfeandra Dewangga, Haykal Hafiz; Fajar Fathur Rachman, Marselino Ferdinan, Muhammad Taufany, Witan Sulaeman; Ramadhan Sananta
Thailand XI (4-4-2): Soponwit Rakyart; Bukkoree Lemdee, Chatmongkol Rueangthanarot, Jonathan Khemdee, Songchai Thongcham; Airfan Doloh, Channarong Promsrikaew, Settasit Suvannaseat, Chayapipat Supunpasuch; Teerasak Poeiphimai, Achitpol Keereerom
Duel Timnas Indonesia U-22 vs Thailand dalam final SEA Games 2023 bisa disaksikan lewat live streaming di sini.
Selamat malam pembaca CNNIndonesia.com.
Kembali bersama kami, kali ini dalam live report final SEA Games 2023, Timnas Indonesia vs Thailand. Bersama saya Surya Sumirat.