VIDEO: Penampakan UFO Berbentuk Piramida Dikonfirmasi AS

CNN | CNN Indonesia
Jumat, 16 Apr 2021 10:35 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Pentagon mengkonfirmasi bahwa objek dalam video yang viral pada 2019 adalah UFO.

Dalam video tersebut tampak sebuah objek berbentuk segitiga terbang menembus awan pada malam hari. Selain objek segitiga itu, Pentagon juga mengkonfirmasi dua video lain yang memperlihatkan objek berbentuk bola dan biji pohon Ek.

Semua video itu, kata Pentagon, diambil oleh prajurit Angkatan Laut AS. Pentagon menyebut saat ini mereka masih melakukan pemeriksaan lebih lanjut terkait penampakan UFO itu.

TOPIK TERKAIT

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER