VIDEO: China Pamer Foto Bumi dari Luar Angkasa

REUTERS | CNN Indonesia
Selasa, 31 Agu 2021 19:50 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

China Manned Space Engineering Office merilis foto yang diambil dari luar angkasa oleh anggota kru dalam misi Shenzhou-12, pada selasa (31/8).

Foto yang diambil oleh astronaut China Tang Hongbo dan Nie Haisheng, menunjukkan pemandangan Teluk Guinea, Afrika Utara, Dataran Tinggi Ethiopia, Samudra Hindia, Beijing, dan Samudra Pasifik dari luar angkasa.