FOTO: Siswa Afsel Lawan Keterbatasan Listrik, Buat Kereta Tenaga Surya
AFP | CNN Indonesia
Sabtu, 01 Okt 2022 00:33 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
CNN Indonesia --
Sejumlah siswa di Afsel berjuang selama dua tahun membangun kereta bertenaga surya terinspirasi nasib pengguna KRL yang terhambat pemadaman listrik.